Kementerian Pertanian (Kementan) bersama Badan Pangan Nasional (Bapanas) kembali menyalurkan 220 ton bantuan kemanusiaan program Kementan Peduli bagi masyarakat terdampak banjir di Aceh, Sumatera Barat, dan Sumatera Utara. Bantuan tersebut dikirim menggunakan KRI Makasar dan tiba...
Artikel & Berita
Balai Besar Pelatihan Pertanian (BBPP) Ketindan menegaskan komitmen seluruh pegawai dalam mendukung program swasembada pangan nasional melalui penguatan kapasitas sumber daya manusia (SDM) dan sinergi kelembagaan. Komitmen tersebut diwujudkan melalui kegiatan bertema “Peran Strat...
Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman memastikan ketersediaan dan stabilitas harga pangan nasional dalam kondisi aman dan terkendali selama perayaan Natal 2025 dan menjelang Tahun Baru 2026. Pemerintah, kata Mentan, hadir memastikan masyarakat dapat merayakan Natal denga...
Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menargetkan Indonesia dapat menghentikan impor gula putih (white sugar) mulai tahun depan. Target tersebut akan dicapai melalui akselerasi pengembangan tebu secara masif, dengan Jawa Timur sebagai wilayah kunci penopang produksi gula...


