Euforia dan semangat petani terus menguat seiring keberhasilan pemerintah mewujudkan swasembada pangan nasional. Di sentra produksi padi Karawang, Jawa Barat, para petani merasakan langsung dampak kebijakan strategis pemerintah di bawah kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto dan ...
Artikel & Berita
Kesadaran petani Kelompok Tani (Poktan) Tamansari, Kelurahan Tamanan, Kecamatan Mojoroto, Kota Kediri, Provinsi Jawa Timur, terhadap pentingnya penggunaan pupuk organik terus meningkat. Perubahan pola budidaya ini didorong oleh pemahaman akan manfaat jangka panjang pupuk organik ...
Keberhasilan suatu pelatihan bukan hanya dilihat dari peningkatan kompetensi peserta melalui pre dan post test, tetapi juga melalui keberhasilan dari implementasi setelah mengikuti pelatihan dengan melaksanakan rencana tindak lanjut secara nyata. Seperti yang telah dilakukan oleh...
Balai Besar Pelatihan Pertanian (BBPP) Ketindan kembali menggelar kegiatan Bertani on Cloud (BOC) Volume 336 pada Kamis (8/1/2025). Kegiatan ini mengangkat tema “Smart Farming untuk Petani Milenial: Efisien, Produktif dan Menguntungkan.”
BOC Vol. 336 menghadirkan dua narasumber k...


