Dalam rangka mendukung peningkatan kapasitas penyuluh pertanian, Balai Besar Pelatihan Pertanian (BBPP) Ketindan menggelar Diklat Dasar (Diksar) Fungsional bagi Penyuluh Pertanian Terampil. Pelatihan ini digelar dengan menggunakan metode blended learning. Pelaksanaan pelatihan 3 ...
