Pompanisasi merupakan salah satu program Kementerian Pertanian sebagai upaya untuk peningkatan produktivitas pertanian melalui pengairan/irigasi, yang saat ini tengah berjalan dibeberapa wilayah Indonesia.
Hal ini seperti ditegaskan oleh Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman. B...